INFORMASI :

== SELAMAT DATANG DI WEBSITE DESA MELES, KECAMATAN ADIMULYO, KABUPATEN KEBUMEN == Pelayanan Publik Senin-Kamis Mulai Pukul 08.00 WIB s/d 15.30 WIB, Jum'at s/d 11.00 WIB ::: PROKES KETAT MASYARAKAT SEHAT ::: DIRGAHAYU REPUBLIK INDONESIA YANG KE-77 :::SELAMAT HARI JADI KABUPATEN KEBUMEN YANG KE-393::: #Yuk Plesir Kebumen!!!:::

PENDAMPINGAN BUMIL ( IBU HAMIL) DESA MELES

PENDAMPINGAN BUMIL ( IBU HAMIL) DESA MELES

Pendampingan Bumil ( Ibu Hamil) juga digalakkan di Desa Meles mulai tahun 2022. Tujuan dilaksanakan kegiatan ini yaitu untuk memantau perkembangan kesehatan ibu dan janin selama kehamilan, bahkan ketika saatnya melahirkan nanti.  Sehingga ketika ada suatu kelainan pada ibu ataupun janin dapat dideteksi dan dapat diatasi dengan baik oleh tim medis.

Gangguan kesehatan yang sering dialami oleh Bumil ini diantaranya lingkar lengan kurang dari ukuran normal ibu hamil, HB rendah, hipertensi, usia bumil yang sudah lebih dari 40 tahun, dll.

Kegiatan ini dilaksanakan dor to dor oleh kader kesehatan dan didampingi oleh bidan setempat.

Bagikan :

Tambahkan Komentar Ke Twitter

Arsip POSYANDU

Statistik Pengunjung